Menko Polhukam Mahfud Md cemas usai dapat kabar Ustaz Yusuf Mansur sakit dan harus dirawat di rumah sakit. Mahfud siang tadi menjenguk ke rumah Yusuf Mansur.
Pemerintah memastikan memberi perhatian kepada tenaga kesehatan (nakes) yang jadi garda terdepan dalam penanganan COVID-19, salah satunya membatasi jam kerja.
DKI Jakarta masih jadi provinsi dengan jumlah kasus Corona COVID-19 terbanyak. Namun, Satgas menyebut sebagian kasus sebetulnya kontribusi dari daerah sekitar.
Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Serang meminta kegiatan belajar mengajar tatap muka di Kota Serang untuk SD dan SMP yang dimulai sejak 18 Agustus kemarin ditunda.