detikTravel
Ngeri! Pondok di Ujung Dunia
Bayangkan Anda menginap di sebuah pondokan dengan posisi di ujung tebing sebuah pegunungan. Langit biru dan jurang terjal jadi halaman depan. Inilah The Solvay Hut, pondokan di ujung dunia.
Rabu, 26 Feb 2014 07:43 WIB







































