Majelis Umum PBB mendukung upaya Palestina menjadi anggota penuh badan dunia itu. AS mengakui penggunaan senjata Israel telah melanggar hukum internasional.
Sekjen PBB Antonio Guterres memperingatkan bahwa invasi darat Israel terhadap Rafah, Gaza bagian selatan, akan menyebabkan "bencana kemanusiaan yang epik".
Netanyahu menegaskan Israel tetap bisa menang melawan Hamas meski harus bertempur memakai "kuku" usai Biden mengancam akan menghentikan pasokan senjata.
Presiden AS Joe Biden mengancam akan menghentikan pasokan senjata untuk Israel, jika negara Yahudi itu melancarkan serangan darat besar-besaran terhadap Rafah.
Israel mulai bergerak melakukan agresi militer ke Rafah, Jalur Gaza, Palestina. Seruan ke dunia internasional untuk mencegah Israel melakukan genosida di Rafah.