detikSport
Sri Wahyuni soal Bonus, Olimpiade 2020, dan Rencana Pensiun
Lifter putri Sri Wahyuni menjadi salah satu yang dapat bonus dari PB PABBSI atas prestasinya di ISG 2017. Sri menyebut bonusnya akan ditabung.
Jumat, 26 Mei 2017 16:29 WIB







































