Terburu-buru, Jadi Setiadi Gagal Dapat Emas
Karena terburu-buru, lifter Jadi Setiadi gagal mempersembahkan emas bagi Indonesia di partai pertama final angkat besi SEA Games XXVI. Jadi harus puas dengan medali perak.
Jumat, 18 Nov 2011 14:02 WIB







































