Wakil Ketua Pansus RUU Pemilu Yandri Susanto menegaskan pembahasan presidential threshold dalam revisi UU Pemilu di DPR merupakan 'hajatan' partai politik.
Revisi UU Penyelenggaraan Pemilu belum rampung. Menyikapi itu, Ketum Golkar Setya Novanto sudah mengadakan pertemuan dengan sejumlah ketum parpol lain.