Sebanyak 1.300 santri yang tergabung dalam Santri Dukung Ganjar dan habaib mendeklarasikan dukungan untuk Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menjadi Presiden.
Menariknya Jokowi disebut-sebut mengangkat para menteri yang memiliki peluang untuk maju dalam Pilpres 2024. Jokowi seperti memberikan panggung bagi mereka.