Pandemi COVID-19 berhasil membuat olahraga sepeda menjadi meledak. Meledaknya fenomena gowes pun menghadirkan suatu peluang usaha yang sangat potensial.
Dunia bisnis terpukul dengan adanya pandemi virus Corona (COVID-19). Sederet perusahaan ritel pun tercatat telah mengajukan kebangkrutan dan menutup tokonya.