detikNews
Mengacu Fakta Persidangan, PPP Kubu Romi Yakin Menang di PTUN
Ketua Umum DPP PPP M Romahurmuziy optimistis gugatan kubu Djan Faridz di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta akan ditolak oleh majelis hakim.
Minggu, 22 Feb 2015 18:09 WIB







































