detikNews
Gita: Pemikiran Kiai Sahal Banyak Pecahkan Persoalan Sosial
"Saya sangat berduka. Beliau adalah salah satu ulama besar yang sangat saya kagumi, banyak pikiran-pikiran almarhum yang membantu pemecahan masalah-masalah sosial," ujar Gita dalam pernyataanya.
Jumat, 24 Jan 2014 09:30 WIB







































