detikTravel
Berani Menginap di Kamar Nyai Roro Kidul?
Beranikah Anda menginap di Kamar 308 Hotel Inna Samudera, Pelabuhan Ratu? Kamar ini kabarnya ditempati oleh Nyai Roro Kidul. Lukisan Nyai Roro kidul, warna yang serba hijau, dan bau dupa, menghiasi kamar ini. Jika berani, cobalah!
Kamis, 08 Mar 2012 10:06 WIB







































