Nongkrong di Kemang, Duo Bikin Laper dibuat berkesan dengan beef sirloin dari sebuah restoran. Ada juga menu ayam kodok yang disiram saus creamy dan gurih.
Kare Jawa berbeda dengan kari Sumatera. Bumbunya lebih ringan dengan kuah santan segar yang gurih sedikit manis. Kare ayam ini enak dipadu dengan sayuran.