Binus School Serpong membenarkan anak selebritas Vincent Rompies diduga terlibat dalam kasus perundungan (bullying) terhadap siswa hingga masuk rumah sakit.
Sopir truk yang bercekcok dengan Chef Juna di pintu tol kawasan Bintaro pada 11 Februari lalu sambangi Polres Tangerang Selatan, Senin (19/2). Ada apa?
Binus School Serpong masih menyelidiki kasus perundungan terhadap siswanya yang diduga dilakukan oleh seniornya. Binus memastikan para pelaku bakal dihukum.
Kasus perundungan siswa SMA di Serpong, Tangsel, diduga dilakukan seniornya masih diselidiki. Polisi juga mendalami informasi soal keterlibatan anak artis.