Komnas HAM memantau kasus tewasnya pengemudi ojol Affan Kurniawan. Mereka akan memeriksa rantis dan mengumpulkan CCTV untuk mengungkap fakta peristiwa.
Kompolnas menghadiri gelar perkara kasus tewasnya pengemudi ojol Affan Kurniawan setelah dilindas rantis Brimob. Kompolnas berharap proses pidana disegerakan.
Sejumlah orang masih berkumpul di sekitar Mako Brimob Kwitang, Jakarta Pusat (Jakpus). Ruas jalan di sekitar Kwitang, Senen pun masih ada yang ditutup.
BPBD Kabupaten Agam, Sumbar, mengakui tim evakuasi sempat kesulitan mencapai lokasi banjir bandang di Malalak Timur karena akses menuju lokasi terputus.
Pascabencana banjir bandang di Agam, Polda Riau intensifkan pemulihan dengan alat berat dan personel. Pembersihan lumpur di Kampung Tengah untuk normalisasi.