Rollingstone
Elton John Bantah Butuh Kamar Hotel Terpisah untuk Koleksi Kacamatanya Selama Konser
Pianis, penyanyi, dan pencipta lagu legendaris asal Inggris, Elton John, membantah kabar miring yang mengatakan bahwa ia meminta pihak penyelenggara konser untuk menyediakan kamar tersendiri untuk menaruh koleksi kacamatanya.
Kamis, 07 Mar 2013 19:50 WIB







































