Rollingstone
Kylie Minogue Bintangi Drama TV Tentang Andy Warhol
Penyanyi pop kelahiran Melbourne, Australia, Kylie Minogue akan segera kembali ke layar kaca dengan penampilannya di sebuah drama komedi mengenai seniman pop art kenamaan Amerika Serikat, Andy Warhol.
Kamis, 17 Jan 2013 20:44 WIB







































