Manchester United akan melakukan perombakan skuad di musim panas mendatang. Para pemain telah diingatkan bahwa akan ada beberapa yang dilepas akhir musim ini.
Jelang duel Tottenham Hotspur vs Manchester United, situasi manajer kedua tim dibandingkan. Namun, Ruben Amorim mengatakan tekanan yang dia rasakan lebih besar.
Manchester United belum tampil meyakinkan di bawah asuhan Ruben Amorim. Manajer asal Portugal itu dinilai memang menjalani pekerjaan yang paling sulit.
MU merana, kalah 1-3 dari Brighton. Selepas itu, Bruno Fernandes ungkap dirinya harus lebih banyak bermain lebih dalam. Nggak cocok sama strategi Ruben Amorim?