PPATK temukan Rp 1,3 triliun dana bansos nganggur di rekening dormant. Rencananya, akan ada pertemuan dengan Mensos untuk membahas langkah selanjutnya.
Deputi Bidang Analisis dan Pemeriksaan PPATK Danang Tri Hartono mengatakan dana bansos yang mengendap paling banyak dari rekening dormant di atas 5 tahun.