detikHealth
Rajin Fitness dan Ubah Pola Makan, Pria Ini Sukses Pangkas Bobot 63,5 Kg
Saat bekerja, Brian McLaughlin (30) yang memiliki bobot 149 kg ini harus tiba 20 menit lebih awal setiap harinya untuk bisa parkir lebih dekat dengan ruangannya. Ia pun bertekad untuk mengubah pola makan dan fitness setiap hari sepulang bekerja demi bobot ideal.
Jumat, 26 Jul 2013 12:33 WIB







































