detikJatim
Prediksi Arema FC Vs PSM: Singo Edan Kalah di Atas Kertas
Arema FC akan menghadapi PSM Makassar dalam laga Liga 1 2022/2023 pekan ke-22. Dalam sederet catatan di atas kertas, Singo Edan kalah telak oleh PSM.
Sabtu, 04 Feb 2023 14:21 WIB







































