Pemerintah melaporkan sebanyak 67.908 spesimen terkait Corona (COVID-19) telah diperiksa hari ini. Jumlah spesimen yang diperiksa berasal dari 44.734 orang.
Sebanyak 6.643 pasien di RI dinyatakan telah sembuh dari virus Corona (COVID-19) hari ini. Pasien yang telah sembuh dari Corona terbanyak berada di Jawa Tengah.
Sebanyak 7.166 pasien di RI dinyatakan telah sembuh dari virus Corona (COVID-19) hari ini. Pasien yang telah sembuh dari Corona terbanyak berada di DKI Jakarta.
Tidak ada satu pun provinsi yang tidak melaporkan kasus baru virus Corona hari ini. Namun ada tiga provinsi yang melaporkan kasus baru Corona kurang dari 10.