detikOto
Ini Bocoran Mobil-mobil Baru Suzuki
Untuk meramaikan pasar otomotif, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) kembali akan menghadirkan produk baru. Sebanyak enam jenis mobil sudah disiapkan PT SIS untuk menyapa masyarakat Indonesia lima tahun ke depan.
Kamis, 04 Des 2014 11:24 WIB







































