Sepakbola
Kesan Pertama yang Positif dari Coentrao
Salah satu pemain baru Real Madrid di musim ini, Fabio Coentrao, sudah melakoni pertandingan pertamanya bersama "Si Putih". Ia memberi kesan awal yang positif untuk memberi bukti awal kenapa ia dibawa ke Santiago Bernabeu.
Minggu, 17 Jul 2011 18:00 WIB







































