detikNews
Rombongan Kapolda Papua Kontak Senjata dengan Kelompok Bersenjata
Saat melintas di kawasan Jayawijaya, rombongan Kapolda Papua, Irjen Tito Carnavian, tiba-tiba diserang oleh kelompok bersenjata. Baku tembak pun tak terhindari. Bahkan dengan waktu yang cukup lama, 2 jam.
Kamis, 29 Nov 2012 07:56 WIB







































