Polisi menyita 116 kacamata bermerek bagus milik pasangan Bos First Travel, Andika Surachman dan Anniesa Hasibuan. Selain kacamata, ada 32 ikat pinggang.
Berangkat haji bersama suami jelas kebahagian tak terkira bagi Neneng (52). Dia ingin kembali ke Tanah Air bersama pendamping hidupnya. Tuhan berkehendak lain.
Tahun lalu, jemaah wafat di Tanah Suci berjumlah 342. Tahun ini saat proses haji belum berakhir, 431 jemaah wafat. Apa penyebab lonjakan jumlah jemaah wafat?