detikNews
Cerita Tim Sepak Bola Swedia yang Selamat dari Kecelakaan Germanwings
Keberuntungan masih menaungi tim klub sepak bola Swedia dari kecelakaan pesawat Airbus A320 Germanwings. Keinginan cepat tiba di rumah membuat mereka mengalihkan penerbangan melalui rute alternatif, bukan degnan Germanwings.
Kamis, 26 Mar 2015 04:21 WIB







































