Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia tengah menjadi kontroversi. Isu pebisnis berharap Pilpres 2024 mundur bikin dirinya menuai komentar sinis.
Bareskrim Polri menahan dan menjadikan Ferdinand Hutahaean tersangka di kasus cuitan. Polri mempersilakan Ferdinand apabila ingin mengajukan praperadilan.