Kepolisian Haiti menangkap kepala pengamanan kepresidenan untuk mendiang Presiden Jovenel Moise sebagai bagian dari penyelidikan atas kasus pembunuhan Moise.
Seorang bocah berusia 6 tahun di Gaza ditemukan dalam kondisi selamat setelah tujuh jam terkubur reruntuhan rumahnya yang hancur akibat serangan udara Israel.
Otoritas Pakistan menangkap sedikitnya 120 orang terkait aksi pembantaian massa terhadap seorang pria asal Sri Lanka yang dituduh menghina Nabi Muhammad.