Harian Detik
'Darin Mumtazah Itu Memang Cantik'
Selain soal perempuan Pashtun, ada satu lagi perempuan misterius yang dikaitkan dengan Luthfi Hasan Ishaaq. Dia adalah Darin Mumtazah, pelajar yang diduga memiliki hubungan dekat dengan eks Presiden Partai Keadilan Sejahtera itu.
Selasa, 21 Mei 2013 17:36 WIB







































