detikNews
Asap Muncul, Damkar Datangi Lagi Rumah Terbakar di Koja yang Tewaskan 4 Orang
Kebakaran rumah di Rawa Badak Utara, Koja, menewaskan 4 orang sekeluarga. Hingga saat ini, asap masih terlihat hingga pemadam kebakaran pun kembali diturunkan
Sabtu, 04 Nov 2023 14:04 WIB