detikNews
Polisi Ungkap Pencurian Mobil Modus Kencan di Jakpus, 4 Pelaku Ditangkap
Polsek Johar Baru berhasil mengamankan empat pelaku pencurian mobil dengan modus mengencani korban. Keempatnya berinisial DG, TM alias V, AR, dan SA.
Rabu, 21 Feb 2024 16:35 WIB