detikJateng
Tak Ada PPKM Level 3-4 di Jateng, Ganjar: Semua Sudah Sadar
Tak ada lagi daerah di Jawa Tengah yang menerapkan PPKM Level 3 dan 4. Gubernur Jateng Ganjar Pranowo menyebut hal ini merupakan kesadaran warga.
Selasa, 05 Apr 2022 12:57 WIB