detikJogja
'Amunisi' Tambahan Pencapresan Prabowo Subianto
PBB resmi mendukung Prabowo Subianto sebagai capres 2024. PBB jadi 'amunisi' tambahan, partai ketiga yang resmi mendukung Prabowo, sebelumnya Gerindra dan PKB.
Minggu, 30 Jul 2023 22:53 WIB