Meski Mahal, Tetap Banyak Diburu
Penggemar scrapbook rata-rata datang dari kelas menengah atas. Cukup wajar, mengingat biaya yang dikeluarkan untuk menekuni kerajinan tidak bisa dibilang murah.
Jumat, 09 Apr 2010 10:49 WIB







































