detikJateng
Heboh Penemuan Mayat Wanita Setengah Telanjang Dekat Kandang Ayam di Kendal
Warga Desa Darupono, Kaliwungu Selatan, Kendal, digegerkan dengan penemuan mayat wanita di dekat kandang ayam pagi tadi. Korban diduga tewas dibunuh.
Kamis, 17 Okt 2024 11:15 WIB