detikTravel
Bali Buka Penerbangan Internasional, Media Asing Ramai Bahas
Bali dibuka kembali secara bertahap untuk wisatawan mulai 14 Oktober. Indonesia akan membuka kembali pulau wisata Bali untuk beberapa pelancong internasional.
Rabu, 06 Okt 2021 05:02 WIB