detikNews
Mantan Walikota Jaksel Siap Sumpah Pocong
Mantan walikota Jakarta Selatan Ahmad Dadang Kafrawi bersumpah tidak menikmati aliran dana korupsi Rp 11,3 miliar seperti yang dituduhkan jaksa. Ia pun siap bersumpah pocong untuk meyakinkan hakim dirinya tak terlibat korupsi TPU Tanah Kusir.
Senin, 28 Jun 2010 19:04 WIB







































