detikFinance
Indosurya: IHSG Bisa Kembali ke Posisisi Awal Agustus
Kekhawatiran berlebihan terhadap kondisi pasar telah melemahkan IHSG dan membawa posisinya kembali seperti pada Awal Agustus, meski tidak sampai di bawah 3.760.
Kamis, 15 Sep 2011 08:14 WIB







































