Saat ini ponsel dengan harga di atas Rp 10 juta mungkin sudah lazim, namun lima tahun lalu, harga setinggi itu untuk sebuah ponsel adalah hal yang mengagetkan.
Bertahun-tahun Nokia adalah raja ponsel tanpa tanding termasuk di Indonesia. Pada tahun 2007 saat iPhone generasi pertama dilahirkan, Nokia juga masih juara.
Nokia G11 Plus merupakan varian baru dari Nokia G11 yang diluncurkan pada Februari 2022 silam. Nokia mengklaim daya baterai G11 Plus bisa tahan hingga 3 hari.