detikOto
Asyik! Bisa Test Drive Mobnas di IIMS 2011
Mobil Nasional terus menunjukan tajinya di pasar roda empat Tanah Air. Di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2011 Juli nanti, panitia IIMS menyediakan arena untuk test drive mobnas.
Rabu, 22 Jun 2011 19:03 WIB







































