NasDem menjelaskan pidato Ketum Surya Paloh yang berbicara tentang rangkulan dicurigai. NasDem menyinggung kemesraan PDIP yang membawa Gerindra dalam koalisi.
Surya Paloh curhat tentang kecurigaan atas rangkulan eratnya dengan Sohibul, lalu mengaitkannya dengan nilai Pancasila. Politikus PDIP menilai Paloh emosional.
Surya Paloh mengaku akan mengundang Ketua Umum (Ketum) partai politik dalam kongres kedua partainya. Paloh menyebut pihaknya juga mengundang PDIP dan PKS.
"Ketika partai lain mengadakan kongres di wilayah Bali misalnya PKB juga mengundang Gubernur dari PDI Perjuangan, itu hal yang biasa saja," kata Hasto.