detikFinance
Obligasi Kalbe Farma Untuk Bayar Utang
PT Kalbe Farma Tbk menerbitkan obligasi senilai Rp 300 miliar. Dana obligasi tersebut akan digunakan untuk merestrukturisasi utang dalam mata uang dolar AS.
Senin, 22 Mei 2006 14:03 WIB







































