Kantor DPRD Kabupaten Garut terlihat sepi meski akan digelar rapat paripurna pansus terkait kasus Bupati Aceng Fikri. Padahal paripurna dijadwalkan digelar jam 09.00 WIB.
Serikat buruh menolak keras sikap Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) membuka pendaftaran kepada anggotanya yang tidak mampu bayar gaji sesuai UMP baru.
Demo ratusan karyawan Huawei ternyata menarik perhatian Kementerian Kominfo. Kementerian yang dipimpin Tifatul Sembiring itu pun berharap Huawei memiliki kepekaan sosial dari terjadinya aksi ini.
Ratusan karyawan Huawei yang berdemo di depan gedung BRI 2 Jakarta mengancam akan melumpuhkan jaringan telekomunikasi yang dioperasikan jika tuntutan mereka tak juga dipenuhi oleh pihak manajemen perusahaan.
Banyaknya karyawan asing di Huawei Tech Investment menjadi salah satu pemicu pecahnya demo karyawan. Menurut Serikat Pekerja Huawei, setidaknya ada 1.000 pegawai ilegal yang tak memiliki izin kerja.
Sekitar 400 orang karyawan kontrak dan outsourcing Huawei Tech Investment menggelar aksi damai mogok kerja di depan kantor pusat Huawei di Gedung BRI 2, Jakarta, Kamis (29/11/20112).
Mantan anggota dewan pembina Partai Demokrat Hartati Murdaya menjalani sidang perdananya di Pengadilan Tipikor. Hartati didakwa menyuap bupati Buol Amran Batalipu dan terancam hukuman maksimal 5 tahun penjara.
Sekitar 30 pekerja cleaning service berdemo di RS Hermina, Jatinegara, Jakarta Timur. Mereka menolak berganti status menjadi pekerja outsourcing oleh RS tersebut.