BPN Prabowo-Sandi kembali membawa link berita media online sebagai alat bukti dalam sengketa pilpres di MMK. Bawaslu menyerahkan proses persidangan kepada MK.
Prabowo Subianto pagi ini bertolak ke Dubai, Uni Emirat Arab. BPN Prabowo-Sandiaga mengatakan sang capres pergi ke Dubai untuk bertemu kolega bisnisnya.
Ungkapan SBY soal AHY di-bully setelah bertemu Jokowi berujung kritik dari kubu Prabowo-Sandiaga. Ada yang menyebut AHY geer, ada juga yang minta SBY tak baper.
PSI mengkritik pernyataan ketua tim hukum BPN Prabowo-Sandiaga, Bambang Widjojanto (BW), yang mengaku dihambat saat datang ke Mahkamah Konstitusi (MK).