People We Meet On Vacation adalah rom-com yang kisahkan persahabatan Poppy dan Alex. Disutradarai Brett Haley, film ini tawarkan visual menarik dan momen lucu.
Interpol menangkap Zuleam Costinel Cosmin, buron asal Rumania, di Denpasar. Dia diduga terlibat dalam perampokan sadis dan kini diekstradisi ke Rumania.
Partai Demokrat menanggapi ormas Gerakan Rakyat yang resmi mendeklarasikan akan menjadi partai politik. Demokrat menyebut nantinya ditentukan proses verifikasi.
Korban investasi bodong PT KCKS di Surabaya akan menempuh jalur hukum setelah upaya damai gagal. Dugaan penipuan dan pengiriman tenaga kerja ke Kamboja mencuat.
Coach memperluas jangkauannya di dunia gim dengan kolaborasi The Sims 4. Pemain dapat menikmati koleksi fashion gratis dan fitur unik untuk ekspresi diri.