Sony Pictures sedang menggarap film Gran Turismo yang diadaptasi dari gim Play Station. Sony Pictures menargetkan film ini tayang pada 11 Agustus 2023.
MU unggul 2-0 di babak pertama saat bertandang ke markas Leeds dalam lanjutan Liga Inggris. Harry Maguire dan Bruno Fernandes menjadi pencetak gol Setan Merah.
Manchester United berhasil menaklukkan Leeds United 4-2 di pekan ke-26 Liga Inggris musim ini. Raihan ini memantapkan posisi Setan Merah di empat besar.