Sidang vonis Habib Rizieq sempat diwarnai kehadiran massa di depan PN Jaktim. Massa marah lantaran ungkapan jaksa soal 'imam besar hanya isapan jempol'.
Kompetisi Liga 1 dan Liga 2 bergulir awan Juli, polisi meminta kepada semua supporter untuk tidak datang ke stadion dan menonton pertandingan dari rumah.
Pendukung Habib Rizieq yang dihadang ke PN Jaktim belum juga bubar dari sekitar Flyover Stasiun Klender, Jaktim. Banyak dari mereka bertahan di rel kereta api.