detikNews
Pembunuh Petugas Parkir Sency Buang Pisau di Sungai Yapan Sawangan
Ali Akbar (21) menghilangkan jejaknya setelah membunuh Asep, petugas parkir di Mal Senayan City. Ia membuang pisau di Sungai Yapan, Sawangan, Depok.
Senin, 28 Sep 2015 15:59 WIB







































