Libur Tahun Baru di Sukabumi, traveler bisa menyempatkan waktu main ke destinasi baru ini. Dulunya tempat ini adalah terminal, tapi sekarang jadi pusat jajanan.
Jika kerja di SCBD dan sekitarnya, kamu bisa coba makan siang di restoran Nusantara ini. Ada beragam makanan Indonesia lezat, mulai dari nasi peda sampai gudeg.
Di Jakarta Selatan ada restoran mungil yang menawarkan hidangan nasi campur khas Bali. Disajikan komplet bersama aneka macam lauk dengan bumbu rempah yang khas.
Cari rumah makan Sunda di Jakarta tidak sulit. Di sini banyak rumah makan Sunda yang terkenal enak dengan tumpukan-tumpukan lauk pauk yang dijamin bikin ngiler!