detikNews
Pencoblosan Ulang Dimulai, TPS 033 Kelurahan Kebon Bawang Sepi Pemilih
Hari ini KPU Jakarta melaksanakan pemungutan suara ulang di 13 TPS. Salah satu kelurahan yang melakukan pencoblosan ulang yakni di Kelurahan Kebon Bawang, Jakarta Utara yaitu di TPS 033. Namun Pemilihan kali ini mendapati kurangnya antusias pemilih dengan sepinya pemilih di lokasi TPS.
Sabtu, 19 Jul 2014 08:12 WIB







































